Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2023

Mending Pilih Format Foto RAW atau JPEG?

Gambar
Format Foto RAW dan JPEG (Foto: Pixabay) Phonegraphyindonesia.id - Hasil sebuah foto pada dasarnya dibagi dalam dua format, yakni format RAW dan JPEG. Dari keduanya, mana yang lebih bagus? Format RAW pada awalnya hanya tersedia untuk kamera profesional saja. Namun kini sudah banyak smartphone yang mendukung format RAW. Bahkan di Google Camera, pengaturan untuk memilih output format RAW juga tersedia. Banyak yang menduga bahwa RAW adalah singkatan. Namun faktanya bukan. RAW adalah kata dalam Bahasa Inggris yang artinya mentah. Sesuai arti kata tersebut, foto dengan format RAW biasa disebut foto mentah. Mengapa demikian? Foto dengan format RAW dihasilkan sesuai dengan pengaturan kamera. Sehingga tidak ada polesan digital dari kamera yang dipakai. Sedangkan foto dengan format JPEG pada dasarnya sudah melewati tahap editing otomatis secara digital oleh fitur kamera. Hasil kedua foto ini akan terasa berbeda ketika di edit. Foto dengan format RAW lebih nyaman di edit karena nantinya, hanya ...
Gambar
Lomba Foto Torch.id Total Hadia Rp 22 Juta Hi Phonegrapher! Kamu lagi cari info lomba dengan hadiah fantastis? Kebetulan banget nih torch.id sedang mengadakan Content Competition dengan total hadiah Rp 22 juta loh! Biar lebih jelas, simak artikel ini sampai selesai ya. View this post on Instagram A post shared by phonegraphyindonesia (@phonegraphyindonesia) [Mari Bertualang! Content Competition] Kisah film Petualangan Sherina ngajarin kita tentang petualangan sejati. Nah ternyata, petualangan yang kita alami sifatnya personal dan pasti berbeda antara satu sama lainnya. So, kita mau ajak kamu untuk ceritain ‘bertualang’ versi kamu melalui konten dengan produk koleksi Petualangan Sherina dari Torch! 🥰 Kamu bisa dapatkan hadiah total 22 JUTA!!! Gasss gak sih 🤩🤩 Caranya gampang banget! Cek semua slide postingan ini untuk syarat dan ketentuannya, ada juga contoh-contoh dari content yang bisa jadi inspirasi kamu. Yuk! Mari Bertualang ✨ Info lebih lanjut cek di www.tor...